CHIEF EXECUTIVE OFFICER (CEO)

Fahmi Hakam, S.KM., MPH.
Beraktifitas sebagai seorang Dosen, Penulis (Buku, Artikel Ilmiah), Narasumber, Peneliti dan Konsultan Perencanaan Sistem Informasi. Memiliki pengalaman dan kompetensi, tentang “Perencanaan dan Manajemen informasi kesehatan, Strategic Planning IT/ SI, Analisis sistem, serta Pengembangan sistem informasi di bidang kesehatan”.
Menempuh pendidikan S1 di Universitas Muhammadiyah Surakarta, pada Program Studi Kesehatan Masyarakat dengan Konsentrasi “Manajemen Informasi Kesehatan (MIK)”. Sedangkan pendidikan S2 ditempuh di Program Pasca Sarjana Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada Yogyakarta, dengan Peminatan “Sistem Informasi Manajemen Kesehatan (SIMKES)”.
EDITORIAL BOARD
Noor Alis Setiyadi, S.KM., M.KM., Dr.PH.
Landyyun Rahmawan Sjahid, S.Farm, Apt., M.Sc.
Ana Perwitasari, S.Farm, Apt.